Thursday, September 15, 2011

0 Basidiomycetes

Basidiomycetes mempunyai ciri umum:
  • mempunyai hifa / miselium bersekat
  • dalam proses reproduksinya, hifa akan berinti ganda dan menghasilkan suatu tubuh buah yang disebut dengan basidia
  • spora yang dihasilkan disebut dengan basidiospor
Berdasarkan tipe basidiumnya, kelas Basidiospora dibedakan menjadi dua, yaitu :
  1. Basidium tak bersekat.
  • Jika basidianya tidak bersekat, maka digolongkan anak kelas Basidiomycetidae. Contohnya adalah jamur merang ( volvariella volvacea)


2. Basidium bersekat
  • Jika basidiumnya bersekat maka digolongkan ke dalam anak kelas Heterobasidiomycetidae, contohnya adalah jamur kuping ( Auricularia auricula)

About the Author

Author info. Search this text in your template code and replace it.

    Other Recommended Posts

  • Basidiomycetes, basidiomycetidae, Biologi X, Fungi, heterobasidiomycetidae, hifa, miselium, spora

0 comments:

Post a Comment

 
back to top